Cara menghilangkan kesedihan
Friday, April 12, 2013
0
komentar
Apa bila kamu mendapat kesusahan
yang besar dan kesedihan yang mendalam jangan lupa Allah berwudhulah lalu
sholat sunat mohon hilangkan kesedihan dalam hatimu, karena semua awal kejadian
hanya untuk menguji kadar kemuliaan dari
iman kamu,percalah Allah berkehendak yang terbaik bagimu di atas dunia ini juga
di akhirat.
syaratnya Ikhlas, terima kenyataan dan sabar karena itu semua datangnya dari Allah tanpa dapat di robah oleh siapapun itulah Qodrat salah satu dari rukun iman yang kelima, sekalipun kita berkatan kenapa ujian ini dan kesusahan ini selalu datang bertubi tubi kenapa mereka disana tenang tenang saja dapat memiliki kebahagiaan dan kenapa dengan kita tidak. Janganlah berprasangka apapun terhadap Allah berbaik sangkalah denganNya.
Amalkan salah satu do’a di bawah
ini tanpa hitungan untuk menghilangkan kesedihan insya Allah akan berganti
dengan kebahagiaan dan kesenangan di jalan Allah....:
يَا عَظِيْمُ أَنْتَ الْعَظِيْمُ قَدْأَهَمَّنِيْ كَرْبٌعَظِيْمٌ وَكُلُّ
كَرْبٍ أَهَمِّنِيْ يَحهوْنُ بِاسْمِكَ الْعَظِيْمِ بِفَدْلِ بِسْمِ اللّٰهِ الرَّحْمٰنِ
الرَّحِيْمِ
TERIMA KASIH ATAS KUNJUNGAN SAUDARA
Judul: Cara menghilangkan kesedihan
Ditulis oleh Doa Khusus Spiritual
Rating Blog 5 dari 5
Semoga artikel ini bermanfaat bagi saudara. Jika ingin mengutip, baik itu sebagian atau keseluruhan dari isi artikel ini harap menyertakan link dofollow ke http://doaspiritual.blogspot.com/2013/04/cara-menghilangkan-kesedihan.html. Terima kasih sudah singgah membaca artikel ini.Ditulis oleh Doa Khusus Spiritual
Rating Blog 5 dari 5